Beranda Kesehatan Apa Itu Infeksi Streptococcus?

Apa Itu Infeksi Streptococcus?

Dalam tubuh manusia, terdapat triliunan jenis bakteri yang tersebar pada berbagai tempat.

0

CARAPANDANG - Dalam tubuh manusia, terdapat triliunan jenis bakteri yang tersebar pada berbagai tempat. Bakteri Streptococcus atau Streptokokus mungkin menjadi salah satunya yang sudah tak asing bagi Anda. Streptococcus adalah bakteri yang lebih dikenal karena menjadi biang kerok radang tenggorokan. Namun, infeksi yang disebabkan oleh bakteri satu ini sebenarnya tak hanya radang tenggorokan.

Mengutip laman Everyday Health, Selasa (25/7/2023), ada sejumlah Streptokokus yang berbeda dan dapat menimbulkan gejala ringan hingga berat. Bahkan, infeksi akibat bakteri Streptococcus tak pandang usia. Mulai dari bayi, anak kecil, orang dewasa, dan lansia bisa terinfeksi oleh bakteri streptococcus. Infeksi bakteri Streptococcus sejauh ini sudah terbagi dalam beberapa kelompok. Lantas, apa sajakah dan penyakit apa saja yang bisa disebabkan olehnya? Berikut diantaranya.]

1. Bakteri Streptococcus Tipe A

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here