Beranda Kabupaten Pohuwato Bupati Saipul dan Kepala Bappeda Terima Audiensi Koordinasi Kegiatan Evaluasi Program Kakao Tahap Pertama 2024

Bupati Saipul dan Kepala Bappeda Terima Audiensi Koordinasi Kegiatan Evaluasi Program Kakao Tahap Pertama 2024

0
Bupati Pohuwato, Saipul A. Mbuinga, didampingi Kepala Bapppeda, Irfan Saleh, menerima audiensi terkait koordinasi kegiatan evaluasi program kakao tahap pertama tahun 2024 di 11 desa yang tersebar di dua kecamatan yakni Taluditi dan Wanggarasi.

Selain itu, pertemuan ini juga membahas tantangan yang dihadapi dalam implementasi program serta strategi peningkatan efektivitas di tahap berikutnya. Bupati berharap hasil evaluasi ini dapat menjadi bahan masukan bagi pengembangan kebijakan yang lebih mendukung sektor perkebunan kakao di Pohuwato.

Program kemitraan ini menjadi salah satu langkah strategis dalam mendorong pertumbuhan ekonomi daerah melalui sektor pertanian berkelanjutan. Dengan adanya sinergi antara berbagai pihak, diharapkan produksi kakao di Pohuwato dapat terus meningkat dan memberikan dampak positif bagi masyarakat setempat.

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Terkait
Berita Terkait