Beranda Perspektif Digitalisasi Pendidikan untuk Indonesia Lebih Kompetitif

Digitalisasi Pendidikan untuk Indonesia Lebih Kompetitif

Kreativitas dan inovasi tersebut harus dilakukan di segala aspek atau bidang kehidupan. Dan yang tidak boleh kita tinggalkan adalah dalam bidang pendidikan.

0
Istimewa (Net)

Digitalisasi dalam kegiatan pendidikan ini merupakan suatu cara untuk mengakselerasi ketertinggalan kualitas pendidikan di Indonesia. Semoga upaya-upaya yang telah nyata dilakukan oleh pemerintah menjadi jalan menghantar Indonesia menjadi bangsa yang siap berkompetisi dengan masyarakat global, karena proses pendidikan telah berhasil mencetak sumber daya manusia yang memiliki kompetensi yang unggul. Dan keunggulan tersebut tentunya harus dibarengi dengan lahirnya insan-insan Indonesia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here