Beranda Kesehatan Jangan Emosi Jika Jerawat Tidak Mau Bertambah

Jangan Emosi Jika Jerawat Tidak Mau Bertambah

Jika Anda merasa mengalami lebih banyak jerawat saat sedang di bawah tekanan atau stres, itu bukanlah sebuah kebetulan. 

0

Hormon-hormon ini meningkatkan produksi sebum, zat pelindung berminyak yang diproduksi secara alami oleh kelenjar di dekat folikel rambut kulit, di dalam unit pilosebaceous, yang dilansir dari Liputan6.com .Masing-masing hormon secara individu dan bersama-sama berkontribusi pada ekosistem yang menimbulkan dan memperburuk kondisi jerawat. 

Tanda-Tanda Stres Pengaruhi Jerawat Anda

Mencari bantuan dokter kulit tentu merupakan opsi terbaik untuk menentukan penyebab dan cara penanganan jerawat yang terbaik untuk Anda. 

Namun, jika dirasa tidak perlu ke dokter dan ingin mencari tahu sendiri, Anda dapat melakukan teknik ini. Cobalah mencatat kapan Anda stres dan kapan masalah jerawat emakin parah. Kemudian, bandingkan keterangan waktu untuk melihat apakah ada korelasinya.

Apabila keterangan waktu saat Anda berjerawat dan saat merasa stres cocok, mungkin dua hal itu berhubungan. 

Namun, apabila keterangan waktu keduanya tidak cocok, bisa jadi masalah jerawat Anda disebabkan oleh faktor lingkungan.


LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here