Para penumpang melakukan tap tiket di Stasiun Padalarang Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) di Padalarang, Provinsi Jawa Barat, pada 29 Maret 2025. (Xinhua/Septianjar Muharam)
Rute perjalanan Stasiun Halim-Stasiun Padalarang mencatatkan volume penumpang tertinggi dengan menyumbang 66 persen dari total volume penumpang.
Meski jumlah perjalanan diperbanyak dan volume penumpang meningkat, Eva menyebut ketepatan waktu perjalanan kereta tetap terjaga. Persentase ketepatan waktu mencapai 99,75 persen, dengan rata-rata keterlambatan keberangkatan hanya 0,6 detik.