Beranda Olahraga Lewat Game Sengit, Dallas Berhasil Menang di Kandang Clippers

Lewat Game Sengit, Dallas Berhasil Menang di Kandang Clippers

Melakoni Gim 2 masih di kandang Los Angeles Clippers, Mavericks menang 96-93

0
Istimewa

Meski Kawhi Leonard akhirnya kembali, kemenangan tak serta-merta jadi lebih mudah. Justru, Clippers tampak dikelilingi dilema untuk memaksimalkan komposisi skuad mereka. James Harden dan Paul George memimpin perolehan poin Clippers secara bersamaan dengan masing-masing 22 poin. Harden menambahkan 6 rebound dan 8 asis. Kawhi di gim pertamanya sejak 31 Maret mencetak 15 poin dan 7 rebound. Zubac kembali dobel-dobel 12 poin plus 13 rebound. 

Skor imbang 1-1. Gim 3 akan digelar di Dallas. dilansir mainbasket.com

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here