Beranda Internasional UE: Rusia Masih Berperilaku sebagai Kerajaan

UE: Rusia Masih Berperilaku sebagai Kerajaan

Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa (UE) Josep Borrell, dalam pidatonya di acara Malam Pertahanan UE, di sela-sela KTT NATO di Washington pada Rabu.mengatakan bahwa "Rusia masih berperilaku sebagai sebuah kerajaan."

0
Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa (UE) Josep Borrell, dalam pidatonya di acara Malam Pertahanan UE, di sela-sela KTT NATO di Washington pada Rabu.mengatakan bahwa
"Apa akibat dari cerita ini jika Ukraina harus menyerah? Putin tidak akan berhenti di Kiev."

Menyatakan bahwa Putin-lah yang memulai perang, Borrell berkata: "Mencari perdamaian tidak membuat kita lupa bahwa ada agresor dan ada yang menyerang. Kita tidak bisa menempatkan keduanya pada level yang sama.

"Ya, kami menginginkan perdamaian, bagaimana tidak? Tapi hanya ada perdamaian yang menghormati kedaulatan Ukraina dan memberikan jaminan keamanan. Hanya itulah perdamaian yang sesungguhnya," kata Borrell.

"Perdamaian adalah sesuatu yang lebih dari sekedar tidak adanya perang. Yang lainnya -- gencatan senjata -- hanya akan memungkinkan Rusia mempersenjatai kembali dan menyerang lagi," tambahnya.
  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here