Rupiah Turun 0,04 Persen Rp15.556 Per Dolar AS

Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Senin pagi, turun enam poin atau 0,04 persen menjadi Rp15.556 per dolar AS

Harga Emas Antam Senin Pagi turun Rp1.000 jadi Rp1,130 Juta Per gram

Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Senin pagi turun Rp1.000 menjadi Rp1.130.000 per gram.

Kualitas Udara di Jakarta Senin Pagi Ini Semakin Membaik

Kualitas udara di Jakarta pada Senin pagi ini semakin membaik, yakni menduduki urutan 50 besar sebagai kota dengan udara terburuk di dunia dengan kategori sedang.

Yusril Ihza Diminta Keterangan Sebagai Saksi Tersangka Firli

Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak menyebut bahwa Yusril Izha Mahendra mengkonfirmasi akan hadir dalam pemeriksaan hari ini

Emas Turun 0,05 Persen

hingga pukul 06.10 WIB Senin (15/1/2024), harga emas di pasar spot bergerak lebih rendah atau turun 0,05% di posisi US$ 2047,69 per troy ons

Mendorong Tumbuhnya Ecotourism Berbasis Desa

Ekonomi serkular benar-benar terjadi di Kampung Inggris Pare. Kampung itu pun hadir sebagai contoh nyata dari lahirnya kreativitas warga.

Mensos Minta Orang Tua Tak Sembunyikan Anak Penyandang Disabilitas

Menteri Sosial Tri Rismaharini meminta para orang tua untuk tidak menyembunyikan anak penyandang disabilitas

Kaesang: Tak Masalah Anak Muda Bekerja di Luar Negeri

Kaesang Pangarep tak mempermasalahkan jika banyak anak-anak muda Indonesia bekerja dan menetap di luar negeri karena mereka tetap membawa nama Indonesia.

Perkuat Bilateral, Presiden China Bertemu PM Belgia

Presiden China Xi Jinping bertemu dengan Perdana Menteri (PM) Kerajaan Belgia Alexander De Croo di Beijing

Sekjen PBB Desak Pematuhan Resolusi 2722 DK PBB

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Jumat (12/1) mendesak semua pihak yang terlibat untuk mematuhi resolusi 2722 Dewan Keamanan (DK) PBB

Hujan Hingga Angin Kencang Landa Sejumlah Wilayah Indonesia

BMKG mengimbau masyarakat di beberapa daerah untuk mewaspadai adanya potensi hujan lebat hingga angin kencang dengan kecepatan 45 kilometer per jam pada Minggu

Anies Baswedan: KH Bisri Syansuri Bagian Penting Sejarah Perjuangan Indonesia

Calon Presiden (Capres) nomor urut 01 Anies Baswedan menyebut almarhum KH Bisri Syansuri merupakan bagian penting dari sejarah perjuangan bangsa Indonesia pada masa sebelum kemerdekaan RI.

Pengancam Anies di Sosmed Ditangkap di Jember

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Sandi Nugroho mengatakan pemilik akun TikTok @calonistri71600 berinisial AWK telah ditangkap oleh tim Siber Polda Jawa Timur dan Bareskrim Polri di wilayah Jember.

Targetkan 60 Persen Suara Ganjar di Jawa Timur

Targetkan 60 Persen Suara Ganjar di Jawa Timur

Hadiah Sepeda Mensos Atas Kesembuhan Sakit Usus Zoya

Pada saat usianya 8 bulan, Zoya Khamila Hanum (3) mengalami Atresia Ani atau kelainan pada anus. Kondisi ini membuat gadis kecil itu harus menggunakan kantong stoma untuk buang air besar.