Kalsel Kawal SPMB yang Transparan dan Inklusif

Wali Kota Banjarbaru, Subhan Nor Yaumil, dalam amanatnya menegaskan bahwa SPMB 2025 harus menjadi sarana pemerataan pendidikan, bukan pemicu ketimpangan

Berawan Hingga Hujan di Sejumlah Kota-Kota Besar Indonesia

BMKG memprakirakan sejumlah kota besar di Indonesia pada Rabu, berpotensi diguyur hujan hingga diselimuti awan

KPK Gandeng Pemkab Malang Awasi Penggunaan Anggaran

Langkah serius terus dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk mendorong pemerintahan daerah yang bersih dan berintegritas

Emas Menguat 0,23% Posisi US$3.307,2 Per Troy Ons

Pada perdagangan hari ini Rabu (28/5/2025) hingga pukul 06.20 WIB, harga emas dunia di pasar spot menguat 0,23% di posisi US$3.307,2 per troy ons

Medan Baru Pertahanan Nasional Melalui Ruang Siber

ancaman terhadap kedaulatan bangsa kini tidak hanya datang dari darat, laut, dan udara, tetapi juga dari ruang siber yang menjadi medan tempur baru.

TNI dan Presiden Lembaga Negara Terpercaya Berdasarkan Survei

trust terhadap TNI itu sekitar 85-an persen, sementara yang trust terhadap Presiden itu 82 persen

Menag Optimistis Penyelenggaraan Haji Sukses

Salah satu langkah strategis yang diambil adalah penerapan skema tanazul untuk mengurai kepadatan di Mina, sekaligus meningkatkan kenyamanan jamaah

CESS: Pentingnya Evaluasi Diskon Tarik Listrik 50%

pentingnya evaluasi kebijakan diskon tarif listrik. Menurutnya, diskon tarif listrik 50 persen tersebut adalah bagian dari Program Stimulus Ekonomi Nasional

Partai Politik Mulai Jaga Jarak dengan Jokowi

Efek dari isu dugaan ijazah palsu ini tidak sepenuhnya positif. Justru, ada dampak negatif yang dirasakan oleh Jokowi, terutama dalam hal dukungan politik.

Soal Dana Parpol Dinaikkan, PKB: Setuju Lah, Siapa yang Enggak Setuju

Jika dana partai politik dinaikan, menurut Cucun proses kaderisasi hingga pendanaan parpol akan aman.

DPR: Usulan Penambahan Usia Pensiun ASN Baik Tapi Saat Ini Belum Tepat

Usulan penambahan usia pensiun ASN harus dikaji lebih matang dan menyesuaikan dengan kemampuan keuangan negara.

DPR Cermati APBN 2026 Dirancang Tangguh Hadapi Situasi Global

Pembangunan nasional saat ini tengah memiliki sejumlah tantangan. Semua inisiatif dalam menyelesaikan tantangan pembangunan nasional, pada akhirnya dibatasi oleh kemampuan keuangan negara.

BPK Selamatkan Uang Negara Sebesar Rp43,3 Triliun pada Semester II 2024

Ketua BPK, Isma Yatun menyebut pihaknya telah menyelamatkan keuangan negara sebesar Rp43,3 triliun pada Semester II 2024.

KPAI Desak Program Pendidikan Karakter di Barak Militer Dihentikan Sementara

Program yang dijalankan oleh Pemprov Jawa Barat dinilai belum mencerminkan prinsip-prinsip perlindungan anak sebagaimana diatur dalam undang-undang.

Pemerintah Terapkan Diskon Tarif Listrik 50 Persen Mulai 5 Juni 2025

Pemerintah resmi memberlakukan diskon tarif listrik sebesar 50 persen bagi pelanggan rumah tangga dengan daya hingga 1.300 VA mulai 5 Juni hingga 31 Juli 2025.

Pramono Ingin Memperbanyak Taman Bermain Anak di Jakarta

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo ingin memperbanyak taman bermain anak di Jakarta seperti Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) dengan fungsi sebagai ruang publik sekaligus ruang terbuka hijau.