BMW Tarik Kembali 196.355 Mobil di Amerika Serikat

Informasi tersebut disampaikan oleh Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional Amerika Serikat (NHTSA) pada Jumat, 26 September 2025.

Ahmad Ali-Bestari Barus Jadi Pengurus PSI, Sekjen NasDem: Senang, Berarti Kaderisasi Diakui Partai Lain

Sekjen NasDem ini sangat senang Ahmad Ali dan Bestari menemukan rumah keduanya setelah gagal nyaleg pada Pemilu 2024.

AS Tarik Kayu Manis Bubuk yang Mengandung Timbal Kadar Tinggi

Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA) menarik kayu manis bubuk yang memiliki kadar timbal tinggi dalam beberapa merek popular.

Menteri Purbaya Nilai Tarif Cukai Rokok Terlalu Tinggi

Purbaya merasa terkujut setelah mengetahui bahwa tarif cukai rokok rata-rata mencapai angka 57 persen.

PBB Desak Israel Hormati Gencatan Senjata, Tarik Pasukan dari Lebanon

Israel harus menghormati gencatan senjata dengan Lebanon dan menarik pasukan Israel dari posisi wilayah yang dikuasainya di Lebanon, kata Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres, Selasa (16/9).

Aksi Nyata MLH PP Muhammadiyah Menjaga Kelestarian Alam

Kegiatan yang berlangsung selama tiga hari ini ditutup dengan kegiatan penanaman 100 bibit pohon di tanah wakaf milik Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Lebak, Banten.

Golkar Dukung Rencana Menteri Purbaya Tarik Rp200 Triliun Dana Pemerintah di BI

Dukungan tersebut disampaikan oleh Sekretaris Bidang Kebijakan Ekonomi DPP Partai Golkar, Abdul Rahman Farisi.

BRICS Kecam Pemerasan Via Tarif, Sanksi yang Korbankan Negara Anggota

RICS mengecam "pemerasan tarif yang tak bisa dibenarkan dan ilegal" yang memakan korban negara-negara anggotanya, demikian kata Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva dalam rapat virtual BRICS

PM Jepang Ishiba Mundur, Singgung Soal Perjanjian Tarif dengan AS

Perdana Menteri Jepang Shigeru Ishiba mengumumkan pengunduran dirinya, Minggu (7/9) dengan menyebut pentingnya mencapai kesepakatan tarif antara Jepang dan Amerika Serikat (AS) sebagai salah satu faktor utama dalam keputusannya menyerahkan jabatan kepada bakal penerusnya.

Pengadilan Banding AS Putuskan Sebagian Besar Tarif Global Trump Ilegal

Pengadilan banding AS memutuskan bahwa sebagian besar tarif global yang diterapkan Presiden Donald Trump ilegal, Jumat (29/8/2025). Putusan ini, berpotensi mengguncang agenda kebijakan luar negerinya, dilansir dari BBC News.

Tari Bocah 11 Tahun di Pacu Jalur Viral, Muncul Istilah ‘Aura Farming’

Pemerintah daerah berharap momentum viral ini dapat meningkatkan minat wisatawan dan memperkuat promosi budaya lokal ke tingkat global.

Tarif Impor Berpotensi Picu Masalah bagi Konsumsi Kopi Harian Warga Amerika

Orang-orang berjalan melewati kedai kopi Starbucks di Washington DC, Amerika Serikat, pada 5 Maret 2021. (Xinhua/Ting Shen)

Seni Dakwah dan Perlawanan dari Tanah Aceh "Tari Saman"

Tari saman adalah salah satu tarian adat asal Aceh. Tarian ini berasal dari Dataran Tinggi Gayo dan dikembangkan Syekh Mohammad as-Samman

Kemenbud Sampaikan Pesan Pelestarian Budaya Lewat Reog Ponorogo

Kementerian Kebudayaan (Kemenbud) berupaya menyampaikan pesan pelestarian budaya dengan menampilkan kendaraan hias bertema Reog Ponorogo dalam Karnaval Kemerdekaan di Jakarta pada Minggu (17/8) malam.

Warga Manfaatkan Tarif KRL Rp80 untuk Meriahkan HUT RI di Monas

Antusiasme warga memanfaatkan program tarif spesial Kereta Rel Listrik (KRL) seharga Rp80 dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia sudah mulai terlihat sejak Minggu pagi.