Haikal Hassan Dilantik Jadi Kepala BPJPH

Haikal Hassan Baras atau disapa Babe Haikal resmi dilantik sebagai Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) oleh Presiden RI Prabowo Subianto di Istana Kepresidenan, Jakarta, pada Selasa.

100 Hari Pertama, Cak Imin Sebut Banyak Yang Mau Dilakukan

Menteri Koordinator Bidang (Menko) Pemberdayaan Masyarakat Muhaimin Iskandar mengatakan bahwa banyak yang akan dilakukan dirinya dalam 100 hari pertama dalam Kabinet Merah Putih

Berikan Kesempatan Kepada Yandri Susanto

Tokoh senior Partai Amanat Nasional Totok Daryanto memberikan pandangan berkaitan dengan kritik terhadap Menteri Desa Yandri Susanto, yang mengundang perangkat Desa se Kabupaten Serang dalam acara tasyakuran di rumahnya, Selasa (22/10).

Basuki Hadimuljono Lanjut Pimpin Badan Otorita IKN

Basuki Hadimuljono akan lanjut memimpin Badan Otorita IKN usai pensiun dari jabatannya sebagai Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Mengenal Sosok Wamen Mendikdasmen Fajar Riza Ul Haq

Lahir di Sukabumi pada tanggal 1 Februari 1979, Dr. Fajar memang tidak asing dengan dunia pendidikan. Ia pernah merasakan berbagai tugas dan jabatan dalam bidang pendidikan.

Presiden Lantik Jajaran Wakil Menteri Kabinet Merah Putih

Presiden Prabowo Subianto didampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka melantik jajaran wakil menteri Kabinet Merah Putih. Pelantikan dilakukan di Istana Negara, Jakarta, Senin (21/10/2024).

Sertijab Kemenag, Nasaruddin Umar dan Yaqut Cholil Saling Beri Apresiasi

Menteri Agama (Menag) periode 2020-2024 Yaqut Cholil Qoumas secara resmi menyerahkan jabatannya kepada Menag periode 2024-2029 Nasaruddin Umar, yang berlangsung di Kantor Pusat Kementerian Agama (Kemenag) RI, Jakarta, Senin.

Jadi Menteri Imigrasi dan Kemasyarakatan, Agus Andrianto Mundur dari Wakapolri

Menteri Imigrasi dan Permasyarakatan Agus Andrianto secara resmi mundur dari jabatan sebagai Wakapolri. Agus menjelaskan, ia pensiun dini dari jabatan Wakapolri karena permintaan sendiri.

AHY dan Zulhas Bingung Berkantor Dimana

Di Kabinet Merah Putih, lahir nomenklatur baru sejumlah kementerian yang membuat sejumlah menteri sedikit kebingungan dengan kantornya.

Seskab Tidak Setara Menteri, Dasco: Mayor Teddy Tak Perlu Tinggalkan TNI

Wakil Ketua DPR ini menekankan, posisi seskab yang diemban Mayor Teddy saat ini di bawah mensesneg. Jabatan seskab tersebut, setara dengan jabatan sekmil ataupin sekpri.

Ini Penjelasan Airlangga Soal Kepemimpinan LBP di Dewan Ekonomi Nasional

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan kepemimpinan Luhut Binsar Pandjaitan di Dewan Ekonomi Nasional.

Presiden Prabowo Lantik 48 Menteri dan 5 Pejabat Setingkat Menteri

Presiden RI Prabowo Subianto resmi melantik 48 menteri dalam susunan Kabinet Merah Putih periode 2024–2029 serta lima pejabat setingkat menteri di Istana Negara, Jakarta, Senin.

LBP Dilantik Jadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional

Luhut Binsar Panjaitan merapat ke Istana Kepresidenan, Senin (21/10) pagi. Ia berdiri di jejeran para menteri koordinatar.

Para Calon Menteri Kompak Pakai Dasi Berwarna Biru Jelang Pelantikan

Para calon menteri yang akan dilantik oleh Presiden Prabowo Subianto telah hadir di Istana Negara, Senin (21/10/2024). Mereka tampak kompak mengenakan setelan jas dan dasi warna biru muda.