Pemerintah Indonesia menargetkan pengurangan emisi karbon hingga 31,89 persen dengan kemampuan sendiri dan 43,2 persen dengan dukungan internasional pada 2030
Kemenkes RI telah bermitra dengan The Bill & Melinda Gates Foundation (BMGF) melalui Nota Kesepahaman (MoU) dengan tujuan untuk mentransformasi pelayanan kesehatan di Indonesia
Penyanyi lagu "New Rules" itu digugat oleh band beraliran reggae bernama Artikal Sound System pada tahun lalu karena lagu "Levitating" memiliki kesamaan dengan lagu "Live Your Life"
Pemain sayap Argentina Angel Di Maria telah menyelesaikan tugasnya di Juventus setelah satu musim dan kini dalam status bebas transfer di tengah rumor yang menyebutkan ia diincar klub liga Arab Saudi.
Kehadiran Messi diramalkan membuat nilai Inter Miami meroket dua kali lipat. Tim milik eks pesepak bola, David Beckham, itu diprediksi memiliki valuasi lebih dari US$1 miliar atau sekitar Rp15 triliun.
Dua pebalap tim Ducati Lenovo yaitu Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini bertekad membawa timnya menang kembali pada Grand Prix Italia di Sirkuit Mugello, akhir pekan ini, dan merayakan kemenangan itu bersama pendukung tuan rumah.
Pemain sepak bola Lionel Messi mengungkapkan alasannya memilih bergabung dengan klub Inter Miami, ketimbang kembali ke Barcelona atau hengkang ke Arab Saudi seperti rumor-rumor yang beredar.
Dengan pengalaman luasnya dalam merancang kendaraan listrik (EV), Buckingham akan memberikan kontribusi yang signifikan terhadap desain eksterior dari kendaraan generasi berikutnya Kia
PT Piaggio Indonesia (PID) kembali menghadirkan jajaran keluarga terbaru dari Vepsa GTS dengan tiga varian yang berbeda yakni Classic, Super Sport dan Super Tech, yang harganya mencapai Rp163 juta.
Kemenparekraf mendukung penuh peluncuran trailer film "Onde Mande!" sebagai upaya membangkitkan ekonomi dan membuka lapangan kerja di sektor ekonomi kreatif.