CARAPANDANG.COM- Banyak wig dan bulu mata palsu berlabel “Made in China” yang dijual oleh pengecer di Amerika Serikat mungkin melanggar sanksi AS terhadap Korea Utara, yang merupakan tempat produk produk tersebut berasal, menurut para ahli. China mengimpor sekitar 30 ton rambut palsu dan bulu mata palsu buatan Korea Utara pada bulan April senilai lebih dari US$22,7 juta, menurut data dari Administrasi Bea Cukai Umum China yang diamati oleh VOA Korea.
China Impor 30 Ton Rambut dan Bulu Mata Palsu As Waspada
Banyak wig dan bulu mata palsu berlabel “Made in China” yang dijual oleh pengecer di Amerika Serikat mungkin melanggar sanksi AS terhadap Korea Utara, yang merupakan tempat produk produk tersebut berasal, menurut para ahli.