Beranda Ekonomi Ekonom Prediksi 1,2 Juta Pekerja Indonesia Kena PHK Imbas Perang Tarif AS dan China

Ekonom Prediksi 1,2 Juta Pekerja Indonesia Kena PHK Imbas Perang Tarif AS dan China

Huda menjelaskan angka yang dia sebut berasal dari seluruh sektor industri dalam satu tahun proyeksi, dengan potensi pengurangan tertinggi ada pada subsektor tekstil dan produk tekstil (TPT) yang mencapai 191 ribu pekerja.

0
Ilustrasi/ Istimewa

Sebelumnya, Pada 2 April, Presiden AS Donald Trump menandatangani perintah eksekutif yang menetapkan tarif timbal balik terhadap impor dari berbagai negara. Tarif dasar ditetapkan sebesar 10 persen, dengan tarif yang lebih tinggi dikenakan terhadap 57 negara berdasarkan besarnya defisit perdagangan AS dengan masing-masing negara, termasuk Indonesia yang dikenakan tarif resiprokal 32 persen.

Kemudian, pada 9 April, Trump mengumumkan tarif dasar sebesar 10 persen akan diberlakukan selama 90 hari terhadap lebih dari 75 negara yang tidak melakukan aksi balasan dan telah meminta negosiasi, kecuali China. Seiring berjalannya perang dagang, tarif AS terhadap barang-barang asal China meningkat hingga 245 persen, sementara tarif China atas produk asal Amerika mencapai 125 persen.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here