Beranda Politik Presiden Jokowi Lantik Gus Ipul Jadi Menteri Sosial

Presiden Jokowi Lantik Gus Ipul Jadi Menteri Sosial

Pelantikan Syaifullah Yusuf digelar di Istana Negara Jakarta sekitar pukul 09.00 WIB, sesuai dengan Surat Keputusan Presiden Nomor 102B 2024 tentang Pengangkatan Menteri Sosial Kabinet Indonesia Maju 2019-2024.

0
Ilustrasi | Istimewa

Gus Ipul adalah keponakan dari Presiden keempat RI Abdurrahman Wahid (Gus Dur). Dia pernah menjadi anggota DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan pada tahun 1999, sebelum akhirnya memutuskan bergabung dengan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) pada 2001.

Selain Mensos, ada dua pejabat lain yang juga dilantik oleh Presiden Jokowi hari ini, mereka Irjen Pol. Eddy Hartono sebagai Kepala BNPT dan Aida Suwandi Budiman sebagai anggota Dewan Komisioner LPS.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here