Turut hadir mendampingi Presiden yakni Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung, Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir, serta Direktur Jendral Asia Pasifik-Afrika, Kementerian Dalam Negeri, Abdul Kadir Jailani. dilansir setkab.go.id
Presiden Jokowi Terima Kunjungan PM Xanana Gusmao
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan resmi Perdana Menteri (PM) Republik Demokratik Timor-Leste Xanana Gusmao, di Istana Kepresidenan Bogor