Kelompok Pemberontak Myanmar Tolak Tawaran Damai Junta

Tawaran damai ini merupakan pendekatan pertama yang diambil junta sejak merebut kekuasaan pada tahun 2021. Tawaran tersebut datang setelah gencatan senjata yang dimediasi oleh Tiongkok di negara bagian Shan utara runtuh.

KPU Ajak Semua Paslon Lakukan Kampanye Damai

Mochammad Afifuddin mengajak semua pasangan calon kepala daerah dan wakil kepala daerah melakukan kampanye dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 dengan damai untuk menjaga situasi daerah tetap kondusif.

Wapres: Transisi Pemerintahan Damai dan inklusif Ciptakan Stabilitas Politik

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengatakan proses transisi pemerintahan yang damai dan inklusif dapat menciptakan stabilitas politik dan mendukung keberhasilan program pemerintah.

Putin Ajukan Proposal Perdamaian ke Ukraina, Ini Isinya

Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan bahwa Rusia telah mengajukan proposal perdamaian lainnya kepada Kyiv, Ukraina, menjelang Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Perdamaian Global di Swiss pada 15-16 Juni 2024.

Satgas Damai Cartenz Berhasil Tangkap Komandan KKB Dokoge Paniai

Satuan tugas (Satgas) Operasi Damai Cartenz 2024 bersama Kepolisian Resor (Polres) Dogiyai berhasil menangkap Komandan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) wilayah Dokoge Paniai Peni Pekei alias Petrus Pekei.

 Liga Arab Desak Konferensi Perdamaian Internasional Tentang Palestina

Liga Arab mendesak konferensi perdamaian internasional tentang Palestina untuk memberikan momentum bagi upaya Palestina menjadi negara, kata Sekretaris Jenderal organisasi regional tersebut, Ahmed Aboul Gheit, Kamis (16/5).

Menlu Wang Yi: China - RI Perkuat Kerjasama Jaga Perdamaian dan Stabilitas Regional

China bersedia memperkuat koordinasi dan kerja sama dengan Indonesia untuk bersama-sama menjaga perdamaian dan stabilitas kawasan

Jerman Sebut Jalan Menuju Perdamaian Israel-Palestina adalah "Negosiasi Solusi Dua Negara"

Kanselir Jerman Olaf Scholz pada Minggu mengatakan satu-satunya jalan menuju perdamaian antara Israel dengan Palestina adalah "negosiasi solusi dua negara".

Cak Imin Berdoa Bersama Kiai, Ibu Nyai, dan Alim Ulama Agar Pemilu Berjalan Damai

Sejumlah kiai, ibu Nyai, dan alim ulama berdoa bersama Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, agar pemilihan umum (Pemilu) 2024 berjalan dengan damai dan jujur.

Kemkominfo: Peran Penting Pers Jaga Pemilu 2024 Berlangsung Damai

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan pers memiliki peranan penting dalam menjaga Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 agar berlangsung damai dan mengawal transisi kepemimpinan nasional.

Menteri Budi Arie: Buka "pemiludamaipedia" untuk Info Seputar Pemilu

"Pemiludamaipedia ini adalah sumber informasi mengenai perhelatan Pemilu 2024,"

China Siap Gelar Konferensi Perdamaian Internasional Permasalahan Palestina

China siap bekerja sama dengan semua pihak untuk menggelar konferensi perdamaian internasional yang lebih luas, otoritatif, dan efektif sesegera mungkin

Menlu Retno Ingatkan Dewan Keamanan PBB Untuk Perdamaian Palestina

Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi mengingatkan bahwa Dewan Keamanan PBB memiliki mandat untuk memelihara perdamaian dan keamanan internasional, bukan untuk menoleransi perang apalagi genosida seperti yang terjadi di Palestina.

Kampanye Pemilu Damai Berintegritas, Bawaslu On Car Free Day

Kegiatan kampanye ini dimulai dari pukul 07.00 WIB, peserta kampanye berjalan santai mengambil start dari depan Gedung Bawaslu RI Jalan Thamrin, menuju Bundaran HI dan berakhir lagi di Kantor Bawaslu RI.

Kapolri Ajak Masyarakat Ciptakan Pemilu 2024 yang Damai

Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menciptakan Pemilihan Umum 2024 yang damai.

Kapolri Ajak Masyarakat Ciptakan Pemilu Damai

Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menciptakan Pemilihan Umum 2024 yang damai.