Mendiktisaintek Minta Kemenkeu Kucurkan Dana Hibah untuk Dosen Swasta

Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek) Satryo Soemantri Brodjonegoro meminta Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI untuk mengeluarkan dana hibah kepada Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Indonesia.

Guru Berkompetensi Melahirkan Anak Hebat

Guru yang berkompeten tidak hanya memiliki pengetahuan yang luas dan keterampilan mengajar yang baik, tetapi juga membimbing, menginspirasi, dan membentuk karakter siswa menjadi hebat.

Anggota Kongres AS Sambut Baik Keputusan ICC Keluarkan Surat Penangkapan Netanyahu

Anggota Kongres Amerika Serikat (AS) Rashida Tlaib pada Kamis (21/11) menyambut baik keputusan ICC yang sudah lama tertunda untuk mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Benjamin Netanyahu dan Yoav Gallant.

ICC Keluarkan Surat Perintah Penangkapan Netanyahu dan Yoav Gallant

Mahkamah Pidana Internasional (ICC) pada Kamis resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan kepala otoritas Israel Benjamin Netanyahu dan mantan pimpinan otoritas pertahanan Yoav Gallant atas dugaan tindak kejahatan perang.

Rusia Luncurkan Rudal Balistik Antarbenua ke Ukraina

Dilansir Reuters, serangan ini menyasar infrastruktur penting dan sejumlah perusahaan di kota Dnipro, bagian tengah-timur Ukraina. Meski begitu, tidak ada kejelasan dari pernyataan Angkatan Udara Ukraina mengenai target spesifik rudal balistik antarbenua tersebut atau apakah serangan itu menimbulkan kerusakan.

Akhirnya Pemerintah Pilih Salurkan Pupuk Subsidi Langsung Bukan BLT

Menteri Koordinator bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) menegaskan subsidi pupuk kepada petani tidak akan diberikan dalam bentuk bantuan langsung atau uang. Hal ini diputuskan dalam rapat koordinasi terkait peraturan di bidang pangan di Ballroom Graha Mandiri, Jakarta, Kamis (21/11/2024).

Universal Studios Hadirkan Film "How to Train Your Dragon" Live Action Tahun Depan

Film garapan penulis-sutradara Dean DeBlois ini dijadwalkan bakal tayang di bioskop pada 13 Juni 2025, yang merupakan pembuatan ulang dari film animasi populer DreamWorks Animation dengan judul yang sama yang dirilis pada 2010.

Ditjen Imigrasi: Desain Baru Paspor Indonesia Upaya Perkuat Dokumen Perjalanan

Desain baru paspor Indonesia menggunakan kombinasi fitur pengamanan, bahan baku dan teknik terbaru yang sesuai standar ICAO.

8 Menteri Terkaya Kabinet Prabowo

8 Menteri Terkaya Kabinet Prabowo

Indonesia Libas Arab Saudi 2-0 Berkat Dua Gol Marselino

Pesepak bola Timnas Indonesia Marselino Ferdinan (kiri) bersama rekan senegaranya Rizky Ridho Ramadhani (tengah) dan Ragnar Oratmangoen (kanan) meluapkan kegembiraannya usai mencetak gol ke gawang Timnas Arab Saudi pada pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selatan (19/11/2024). ANTARA FOTO/Aprillio Akbar/Lmo/YU

Kejagung Nilai Lima Mendag Lain Tak Terkait dengan Kasus Tom Lembong

Kejaksaan Agung (Kejagung) menilai lima Menteri Perdagangan lain tidak terkait dengan kasus Thomas Trikasih Lembong atau Tom Lembong sebagai tersangka terkait kasus korupsi impor gula di Kementerian Perdagangan (Kemendag) pada 2015-2016.

Menyambut Indonesia Emas dengan Guru Berkualitas

Guru yang mencintai murid tidak hanya mencerdaskan, tapi guru yang mampu menyadarkan muridnya untuk menjadi manusia yang bermanfaat bagi manusia yang lain.

Istana Sebut Evaluasi Berkala Layanan "Lapor Mas Wapres"

Kepala Kantor Kepresidenan (KKK) Hasan Nasbi menyebut layanan pengaduan "Lapor Mas Wapres” yang sudah dibuka sejak Senin (11/11/2024) terus dievaluasi secara berkala.

Adik Pemimpin Korut Sebut Korsel Sebarkan Selebaran Agitasi Politik di Dekat Perbatasan

Kim Yo Jong, adik perempuan Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un, menuding Korea Selatan mengirim selebaran agitasi politik dan menjatuhkannya di dekat perbatasan Korut.