Menteri Pertanian (Mentan) periode 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo mengaku telah memberikan uang kepada mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Firli Bahuri senilai total Rp1,3 miliar.
Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengungkapkan bahwa sudah memutuskan bakal mendukung Wali Kota Medan Bobby Nasution untuk maju menjadi bakal cagub dalam Pilkada Sumut 2024.
Presiden Joko Widodo mengingatkan pentingnya memastikan transisi pemerintahan yang mulus ke depan, guna menjaga stabilitas politik nasional, dan menciptakan citra yang baik di dunia internasional.
Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menilai sosok Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil akan bagus jika maju sebagai calon gubernur di Pilkada Jakarta 2024 guna mengimbangi dominasi Anies Baswedan.
Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI memutuskan Ketua MPR RI Bambang Soesatyo alias Bamsoet terbukti melanggar kode etik terkait pernyataannya yang mengklaim seluruh partai politik menyetujui dilakukannya amendemen UUD 1945.
Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk (Antam) yang dipantau dari laman Logam Mulia, Senin pagi, naik Rp3.000 per gram, sehingga menjadi Rp1.360.000 per gram.
DPW Partai NasDem DKI Jakarta mengusulkan tiga nama kepada DPP partai itu sebagai bakal calon di Pilgub DKI Jakarta 2024 yakni Anies Baswedan, Ahmad Syahroni dan Wibi Andrino
Kandidat presiden Amerika Serikat Donald Trump berjanji akan segera mengakhiri konflik bersenjata antara Rusia dan Ukraina, bahkan sebelum pelantikannya, jika ia memenangi pemilu presiden AS akhir tahun ini.
BMKG mengatakan bahwa pada Senin, sebagian besar wilayah Indonesia berisiko hujan dengan intensitas sedang hingga lebat, seperti Bangka Belitung, Banten, Gorontalo, Jawa Timur, Kalimantan Selatan, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur.
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengajukan nama Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Mohamad Sohibul Iman untuk diusung sebagai bakal calon gubernur pada Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta tahun 2024.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengingatkan 12 provinsi agar mewaspadai dampak potensi diguyur hujan berintensitas deras pada Minggu.
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menegaskan tak ada penyalahgunaan dalam pemanfaatan alokasi kuota tambahan pada operasional ibadah haji 1445 Hijriah/2024 Masehi.
Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi meminta seluruh Penyelenggara Jasa Telekomunikasi Layanan Gerbang Akses Internet (Network Access Point/NAP) untuk memutus akses komunikasi internet yang diduga digunakan untuk judi online.
Mantan Sekretaris Kementerian BUMN Said Didu mengatakan bahwa Mantan Menteri Negara Pendayagunaan BUMN Tanri Abeng telah meninggal dunia pada Minggu dini hari pukul 02.36 WIB.