Presiden Prabowo Subianto minta jajaran Kabinet Merah Putih agar terus berkoordinasi selama kepergiannya untuk lawatan ke lima negara selama dua pekan ke depan.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah rumah Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Abdul Halim Iskandar pada Jumat 6 September 2024. Penggeledahan dilakukan terkait kasus korupsi pengurusan dana hibah untuk kelompok masyarakat dari APBD Provinsi Jawa Timur 2019-2022.
Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mendukung kolaborasi Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dengan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) dalam program Desa Siapsiaga guna memaksimalkan aspek pencegahan paham radikal.
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) mendukung lomba film pendek "Dakwah dan Jejak Islam Kepulauan" yang diadakan di Maluku Utara.