Hingga teriwulan III 2024, jumlah kunjungan wisman mencapai rekor tertinggi sejak tahun 2020. Ini menjadi tren positif yang mencerminkan pemulihan yang baik dari sektor pariwisata pasca pandemi.
Kepala Pusdatin Kemendikdasmen menerangkan, mata pelajaran coding dan AI sebagai bagian dari pendidikan numerasi di tingkat SD bertujuan untuk membentuk kemampuan berpikir sistematis, berpikir secara komputasional, serta berpikir gambar besar peserta didik.
Mendikdasmen, Abdul Mu'ti mengatakan, program makan bergizi gratis pemerintahan Prabowo-Gibran sangat membantu peserta didik. Makanan bergizi tersebut dalam rangka membentuk generasi emas Indonesia 2045.
Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menyebut mata pelajaran Artificial Intelligence (AI) atau kecerdasan buatan dan "coding" bakal diajarkan mulai dari kelas 4 SD.
Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen), Atip Latipulhayat mengatakan, evaluasi ini dilakukan semata untuk menjawab tantangan dan kebutuhan zaman yang kian dinamis.