PT Kereta Api Indonesia (Persero) melaporkan adanya kenaikan angka penumpang kereta api yang tiba di area Daop 1 Jakarta pada hari ini, Selasa (25/4/2023).
Ajang balap mobil Formula 1 (F1) musim 2026 berpotensi semakin berwarna, seiring keikutsertaan beberapa pabrikan otomotif ternama yang akan menjadi peserta anyar.
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) akan menggelar sidang etik untuk APH pada Rabu (26/4/2023), karena mengancam akan membunuh warga Muhammadiyah yang menetapkan awal Syawal 1444 H pada waktu yang berbeda dengan pemerintah.
Tentara Sudan menyetujui gencatan senjata sleama 72 jam yang dimediasi oleh Amerika Serikat (AS) dan Arab Saudi yang akan dimulai pada tengah malam pada 25 April, kata tentara dalam pernyataan di halaman Facebooknya pada Selasa (25/4/2023).
Walt Disney Co memulai pemutusan hubungan kerja (PHK) gelombang kedua pada Senin yang memecat 7.000 karyawan guna menghemat beban operasional perusahaan
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan prakiraan cuaca di kota-kota besar Indonesia dengan kondisi mayoritas hujan hingga berawan.
Gejala seperti tegang pada leher dan pusing menandakan aliran darah melambat dan kondisi ini sudah bisa seseorang rasakan ketika satu kali mengonsumsi makanan tinggi lemak
Polri telah serius menjalani pengamanan mudik Lebaran tahun ini. Keseriusan tersebut ia nilai melalui berbagai pengamanan, mulai dari skema contra flow sampai one way, hingga beberapa pos pelayanan yang dirasakan pemudik.
Arus kendaraan dari Jakarta yang menuju gerbang Tol Kalikangkung Semarang, Jawa Tengah, mulai disterilkan menjelang pemberlakuan jalir satu arah (one way) arus balik Lebaran