Komoditas Pangan, Bawang Merah Sentuh Harga Rp35.290/Kg

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat harga sejumlah komoditas pangan secara umum naik per Rabu pagi, bawang merah naik Rp2.010 menjadi Rp35.290 per kilogram (kg).

Harga Komoditas Pangan Mayoritas Naik, Bawang Merah Sentuh Rp28,760 per Kg

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat sejumlah komoditas pangan secara umum mayoritas naik per Selasa (8/10), bawang merah di harga Rp28.760 per kilogram (kg).

BPS: Harga Bawang Merah Tercatat Turun di Pekan Ketiga September

Harganya rata-ratanya sebesar Rp27.838 per kilogram, sedangkan harga rata-rata di bulan lalu mencapai Rp28.112 ribu per kilogram.

Bapanas Catat Harga Bawang di Tingkat Produsen Rendah

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat harga bawang merah di tingkat produsen masih rendah. Tercatat harganya lebih rendah sekitar 43,44 persen dari Harga Acuan Pemerintah (HAP).

Harga Bawang Merah Anjlok, Bapanas Lakukan Ini

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengaku telah melakukan upaya untuk mendongkrak harga bawang merah yang anjlok. Salah satunya dengan menyerap bawang merah petani lokal dengan harga yang wajar.

Panen Perdana Bawang Merah, Gubernur Mahyeldi Apresiasi Inovasi Komunitas Moslem Loyalty Rabbani

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) turut serta dalam agenda panen perdana bawang merah, serta melakukan peletakan batu pertama Pasar Komunitas Moslem Loyalty Rabbani di areal pertanian warga di Jalan Lingkar Pintu Angin Koto Gaek Guguak, Kabupaten Solok, Selasa (09/01/2024).

Polemik Impor Bawang Putih, Bendum PB SEMMI: Menteri Jangan Tulalit

Bendahara Umum Pengurus Besar Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (PB SEMMI), meminta Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo memperbaiki mekanisme pembagian kuota Bawang Putih dengan benar.