Filipina telah mengonfirmasi dua infeksi virus Mpox dari varian clade II yang lebih ringan. Informasi ini disampaikan oleh Kementerian Kesehatan Filipina pada hari Senin (26/8/2024).
Staf Khusus Presiden, Juri Ardiantoro, mengatakan isu keretakan hubungan antara Presiden Joko Widodo dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto tidak benar.
KY memberikan sanksi pemberhentian tetap (pemecatan) dengan hak pensiun kepada tiga hakim yang menjatuhkan vonis bebas kepada terdakwa Gregorius Ronald Tannur dalam kasus pembunuhan Dini Sera Afrianti.
Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan, sampai saat ini belum ditemukan varian clade 1b monkeypox/mpox di Indonesia. Menurunya, varian mpox yang terdeteksi di Indonesia saat ini adalah clade 2.
Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) batal mengumumkan nama Anies Baswedan sebagai calon kepala daerah pada pengumuman yang digelar di kantor DPP pada Senin (26/8/2024).
Ketua DPP Partai NasDem Willy Aditya pada sela acara Kongres III Partai NasDem di Jakarta, Senin, menyatakan bahwa keputusan partainya melepas Anies Baswedan kemudian mendukung pasangan Ridwan Kamil -Suswono untuk Pilkada 2024 di Jakarta menjadi pembelajaran yang mahal bagi Partai NasDem.
PDI Perjuangan hampir dipastikan mendeklarasikan dukungan kepada pasangan Anies Baswedan dan Rano Karno pada Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta tahun 2024 di Kantor DPP PDIP, Jakarta, Senin siang.